Tapi kini masalah uban di rambut bisa teratasi dengan daun kemangi.
Memang, ada berbagai cara untuk menghilangkan uban di rambut, tapi menghilangkan uban dengan daun kemangi jauh lebih aman karena tidak menimbulkan efek samping apapun.
Jadi cocok digunakan untuk semua orang, baik tua atau muda, atau ibu hamil dan ibu menyusui.
Ditemukannya trik menghilangkan uban dengan daun kemangi ini bukan tanpa alasan.
Mengutip dari Beautiful Hamesha, daun kemangi memiliki kandungan antioksidan yang bisa menghilangkan uban di rambut.
Nah, buat Moms yang mau menghilangkan uban dengan daun kemangi caranya sangat mudah
Berikut Nakita.id rangkum beberapa langkah yang bisa Moms coba di rumah:
Bahan:
- Beberapa lembar daun kemangi kering
- Bubuk amla
- Air mineral
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Beautiful Hamesha |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR