Minyak kelapa, zaitun dan jojoba
Menggunakan minyak alami seperti minyak kelapa, zaitun, dan minyak jojoba merupakan cara terbaik untuk menghapus sisa make up tanpa membuat wajah menjadi kering.
Minyak alami ini dapat membersihkan make up secara menyeluruh, termmasuk lipstik dan maskara yang cenderung sulit untuk dibersihkan.
Moms juga bisa mencampurkan minyak zaitun dengan sedikit air mawar untuk membersihkan kulit yang sensitif atau kering.
Susu
Lemak dan protein dalam susu murni bermanfaat untuk menghidrasi kulit dan meningkatkan kemampuannya untuk menjaga kelembapan.
Menggunakan susu untuk membersihkan wajah juga dinilai lebih ekonomis dibandingkan dengan pembersih wajah lainnya yang dijual di pasaran.
Jika ingin menggunakan susu untuk membersihkan wajah, Moms hanya cukup mengoleskan susu murni ke dalam kapas dan usapkan lembut ke kulit wajah.
Tak hanya menghilangkan sisa make up, menggunakan susu murni juga bisa membuat kulit wajah menjadi lebih sehat.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | naturallivingideas.com |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR