Kolase foto Pexels.com Ron Lach/Right Light
Uban ternyata bisa dihilangkan menggunakan kulit kacang kenari
Lalu, bagaimana cara membuat ramuan berantas uban dari kulit kacang kenari?
Berikut ulasannya:
Baca Juga: Jangan Sampai Nyesel Baru Tahu, Hanya Gunakan Bahan Murah Meriah Ini Ampuh Atasi Uban dengan Cepat
- Kumpulkan kulit kacang kenari sebanyak mungkin dan hancurkan dengan palu untuk membuat potongan-potongan kecil.
- Masukkan kulit kenari ke dalam panci berisi air dan didihkan.
- Biarkan mendidih selama kurang lebih 30 menit.
- Biarkan dingin lalu usapkan pasta kulit kacang kenari ke seluruh rambut menggunakan bola kapas.
- Diamkan selama kurang lebih satu jam supaya ramuan semakin meresap.
- Bilas rambut lalu keramas menggunakan sampo organik supaya tidak merusak warna dari kulit kacang kenari.
Itulah dia Moms cara membuat pewarna alami dari kulit kacang kenari.
Sebaiknya menggunakan darung tangan dan lakukan dengan hati-hati.
Jangan sampai ramuan tersebut mengenai permukaan lantai atau peralatan rumah tangga karena sulit untuk menghilangkannya.
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Subhanalladzi Sakhorolana, Berikut Doa Naik Kendaraan dan Akan Bepergian
KOMENTAR