Jika terdapat kotoran di dalam sprei yang berwarna putih juga memudahkan petugas untuk membersihkannya.
Sprei berwarna putih membuat tamu hotel merasa nyaman dan yakin bahwa tempat tidurnya terhindar dari bakteri dan virus.
Warna putih juga digunakan oleh hotel-hotel terkemuka di dunia, warna putih menjadi standar dalam kemewahan.
Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Handuk Kasar Bisa Kembali Lembut Seperti Baru Dibeli Hanya dengan Cara Semudah Ini
Warna putih juga terlihat segar dan tak pernah ketinggalan zaman.
Tak hanya sprei dan tempat tidur, handuk yang Moms temui di kamar mandi hotel juga biasanya berwarna putih.
Pemilihan handuk berwarna putih ini ternyata sengaja dilakukan oleh setiap pihak hotel.
Jika handuk menggunakan warna yang lain membuat handuk gampang terkena lunturan.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | womanandhome.com |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR