Biarkan lemon kembali ke suhu normal, kemudian iris jadi 2 bagian dan peras.
Gulingkan terlebih dahulu
Dengan kuat tekan dan gulung lemon bolak-balik di atas talenan atau meja yang bersih.
Namun jangan terlalu kuat dan terlalu banyak mengguling agar lapisan kulit lemon tidak pecah.
Setelahnya iris lemon secara melintang menjadi 2 dan peras seperti biasa.
BACA JUGA: Hapus Kulit Gelap di Leher, Siku, dan Lutut dengan Perawatan Alami Ini
Potong lemon secara memanjang
Biasanya lemon atau jeruk dipotong secara melintang.
Namun untuk mendapatkan air perasan yang lebih banyak, Moms bisa memotongnya memanjang.
Lalu tusuk-tusukkan sendok ke bagian tengah irisan lemon.
Setelahnya, peras lemon seperti biasa.
Menggunakan sendok garpu
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Fabhow |
Penulis | : | Kunthi Kristyani |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR