1. Tubuh dan wajah menjadi bersih
Mandi di malam hari akan membersihkan debu yang menempel di tubuh setelah seharian beraktivias.
Studi yang dirilis oleh National Sleep Foundation menemukan, membersihkan diri sebelum tidur ampuh untuk mengurangi jerawat.
Selain itu juga akan menjaga kerutan timbul di wajah, serta membantu krim malam bekerja lebih efektif.
2. Memperbaiki kualitas tidur
Penelitian oleh the Center for Sleep Medicine at NewYork-Presbyterian menyebutkan, temperatur tubuh memainkan peranan penting dalam mengatur jam biologis tubuh yang akan memberitahu kapan kita merasa lelah.
Sediakan waktu 1 jam 30 menit untuk mandi sebelum tidur, tubuh akan memiliki waktu menenangkan diri.
Dengan tubuh yang rileks, kita akan nyaman dan siap untuk tertidur nyenyak.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | Dailymail.co.uk |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR