Nakita.id - Kacang merupakan salah satu makanan yang sering dijadikan camilan oleh banyak orang.
Kacang bisa diolah dengan berbagai cara Moms.
Mulai dari digoreng hingga direbus.
Baca Juga: Coba Iseng Makan Pakai Tangan, Moms Bisa Alami Perubahan yang Tidak Banyak Orang Sadari Ini
Kacang rebus sendiri merupakan salah satu makanan favorit banyak orang sejak zaman dulu.
Camilan yang satu ini memiliki banyak kandungan yang baik untuk tubuh.
Mulai dari protein, kalsium, vitamin, zat besi, dan juga sebagainya Moms.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR