Tempat tidur Nikita sendiri juga didominasi dengan warna putih.
Selain itu, dalam kamar tersebut dilengkapi kristal mewah menggantung pada langit-langit kamarnya.
Ruang Karaoke
Menariknya, dalam rumah mewah Nikita terdapat ruang karoke.
Jadi tidak perlu repot-repot keluar rumah untuk mencari hiburan atau sekedar menyalurkan hobi menyanyi Nikita dan keluarga.
Ruang karoke tersebut didominasi dengan warna merah dan hitam, terasa gaya retro klasik dalam ruang tersebut.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | Radita Milati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR