Nakita.id - Demam tifoid atau tipus disebabkan oleh bakteri Salmonella typhi yang bisa menjadi penyakit serius terlebih di negara berkembang.
Khususnya bagi anak-anak, penyakit ini bisa berakibat cukup fatal.
Demam tifoid menyebar melalui makanan dan air yang terkontaminasi atau melalui kontak dekat dengan seseorang yang terinfeksi.
BACA JUGA : Saat Anak Demam, Jangan Diselimuti karena Berisiko Picu Kejang
Tanda dan gejala biasanya termasuk demam tinggi, sakit kepala, sakit perut, dan sembelit atau diare.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Mayo Clinic,momjunction |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR