Nakita.id - Setiap tanggal 29 September diperingati sebagai Hari Jantung Sedunia.
Jantung memiliki peranan yang sangat besar bagi seluruh orang di dunia.
Jantung sangat dibutuhkan sebagai alat untuk memompa darah supaya mengalir ke seluruh tubuh dan membawa oksigen juga nutrisi bagi tiap sel tubuh.
Baca Juga: Hari Jantung Sedunia, Yuk Mulai Rutin Mengurangi Kebiasaan Ini Agar Jantung Semakin Sehat
Tetapi berdasarkan data dari Indonesia Heart Associatinon, angka kejadian Kelainan Jantung Bawaan (KJB) di Indonesia diperkirakan mencapai 43. 200 kasus dari 4,8 juta kelahiran atau sekitar 9:1000 kelahiran hidup setiap tahun.
Anak-anak dengan KJB memiliki kelainan pada fungsi maupun struktur jantung.
Meningkatnya pengeluaran energi dan kurangnya asupan nutrisi yang tak memadai membuat Si Kecil mudah kelelahan.
Ketidakseimbangan antara energi dan asupan nutrisi yang tak memadai jika dibiarkan begitu saja akan menyebabkan terjadinya malnutrisi dan gagal tumbuh pada anak.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR