Nakita.id - Sebelum tidur, apakah Moms dan Dads punya ritual seperti mengonsumsi jenis makanan tertentu?
Ya, menjelang tidur sering kali kita ingin mengonsumsi beberapa jenis makanan.
Padahal menurut anjuran kesehatan, Moms minimal harus memberikan jarak tiga jam antara makan dan tidur.
Ini agar tidak terjadi masalah kesehatan, jeda 3 jam sebelum tidur memberikan waktu pada sistem pencernaan untuk mencerna makanan.
Baca Juga: Tak Perlu Makanan Mahal, Rutin Makan Terong Rebus Saja Bisa Bantu Buat Panjang Umur
Satu hal lagi, perlu diingat kalau Moms dan Dads ternyata tidak dianjurkan mengonsumsi makanan pedas menjelang tidur malam.
Sudah menjadi rahasia umum kalau pedas memang bisa meningkatkan selera makan, karena sensasi pedasnya membuat ketagihan.
Bahkan makanan atau cemilan pedas sering menjadi teman ketika sedang bekerja.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | Kompas Health |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR