Nakita.id - Tahu merupakan salah satu bahan makanan yang banyak dikonsumsi masyarakat Tanah Air.
Tahu terbuat dari kedelai yang merupakan sumber protein.
Sebagian masyarakat mengolah tahu untuk dijadikan gorengan, tumisan, dan sebagainya.
Mungkin Moms bertanya-tanya, bagaimana bila memakan tahu mentah?
Apakah boleh makan tahu mentah?
Melansir dari Healthline, aman-aman saja mengonsumsi tahu mentah.
Sebab, tahu sudah diproses terlebih dahulu melalui perebusan.
Cara membuat tahu adalah dengan merendam kedelai kemudian merebus kedelai tersebut.
Source | : | Healthline,Tofu Today |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR