Nakita.id - Moms, pernahkah melihat anak bersikap aneh dan tidak seperti biasanya?
Sampai Moms suka mengira kalau anak sakit atau bahkan hampir berada di ambang kematian.
Duh, pastinya bikin ngeri dan panik banget ya, Moms.
Tapi, sekarang jangan khawatir dulu, Moms.
Baca Juga: Kenali Gejala Bayi yang Mengalami Alergi Makanan
Pasalnya, melansir dari Parents.com, beberapa gejala yang terlihat mengerikan ini ternyata norma dan sering dialami oleh Si Kecil.
Langsung simak saja, yuk!
1. Kedutan saat Tidur
Si Kecil tiba-tiba bergerak seperti kejang saat tidur?
Jangan khawatir ya Moms, karena fenomena ini dikenal dengan sebutan benign sleep myoclonus.
Menurut ahli neurologi anak di Rady Children's Hospital, San Diego bernama Michael Zimbric, M.D., bayi memiliki sistem saraf yang belum matang, dan gerakan mereka bahkan lebih tidak terkoordinasi saat tidur lo, daripada saat mereka bangun.
Sampai sekarang, masih belum diketahui apa penyebab dibalik benign sleep myoclonus ini, tapi ada penelitian yang menyebut bahwa gejala ini terjadi akibat suara keras atau sentuhan.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR