Tanda-tanda penuaan yang terjadi adalah bintik-bintik merah, kerutan, hingga flek hitam pada wajah.
Semua tanda-tanda penuaan tersebut bisa terjadi bukan karena faktor usia saja.
Tapi, paparan sinar matahari juga bisa jadi faktor penyebab kulit wajah rusak dan mengalami tanda-tanda penuaan.
Seperti diketahui, sinar matahari mengandung ultraviolet yang begitu berbahaya bagi kulit di sekujur tubuh, terutama wajah.
Selain flek hitam, sinar ultraviolet juga bisa membuat kulit tampak kusam dan tak bercahaya.
Namun, bagi Moms yang sudah terlanjur memiliki flek hitam, jangan lagi khawatir.
Pasalnya, ada cara alami dan murah meriah untuk menghilangkannya.
Moms bisa menggunakan buah nanas untuk menghilangkan flek hitam pada wajah.
Source | : | Nova.ID |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR