Dalam menghadapi kondisi ini, yang paling penting adalah Moms harus sabar dan jangan selalu menyuruhnya untuk makan.
Si Kecil malah akan semakin rewel karena giginya semakin sakit saat dipaksa makan.
Baca Juga: 4 Cara Mengatasi Anak GTM Saat MPASI Agar Mau Makan Kembali, Jangan Buru-buru Diberi Susu!
Agar nyeri giginya bisa berangsur-angsur hilang, dr. Fransiska menganjurkan agar Moms memberikan obat untuk anak.
"Kalau GTM karena tumbuh giginya sangat mengganggu dan anak jadi rewel, boleh diberikan parasetamol untuk mengurangi rasa nyerinya," pungkasnya.
Dengan begitu, Si Kecil bisa kembali makan dengan baik dan tidak GTM lagi.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR