3. Bentuk perut ibu hamil
Perut ibu hamil yang cenderung tinggi atau berbentuk bulat lonjong berarti mengandung anak perempuan.
Sementara yang memiliki bentuk perut melebar berarti mengandung anak laki-laki.
Faktanya, tidak ada kaitannya mengenai bentuk perut.
Sebab, bentuk perut ibu hamil berkaitan dengan otot, bentuk tubuh dan berat badan Moms.
Baca Juga: Mitos VS Fakta Kehamilan: Benarkah Ibu Hamil Dilarang Menggaruk Perut Walau Gatal?
4. Mengidam makanan manis atau asam
Mitos seputar jenis kelamin janin ini melihat jenis makanan yang membuat ibu hamil ngidam.
Jika mengidam makanan manis saat hamil artinya mengandung anak laki-laki.
Sementara jika mengidam makanan asam berarti seorang perempuan.
Mengidam memang menjadi gejala saat hamil.
Namun, tidak ada pengaruhnya terhadap jenis kelamin anak.
Ngidam merupakan hasil perubahan hormon yang dipengaruhi oleh penciuman Moms.
Shopee Bersama Tasya Kamila dan Bittersweet by Najla Ceritakan Dampak Positif Inovasi dalam Berdayakan Ekosistem
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR