Namun, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menghindari adanya tikus di dalam dapur.
Berikut caranya:
1. Bersihkan dapur secara berkala
Tikus sangat menyukai tempat-tempat yang kotor.
Apabila dapur kotor dan lembap, akan menjadi sasaran empuk bagi tikus.
Tikus akan dengan mudah tinggal di dapur kita dan mengotorialat-alat dapur.
Tak hanya itu, bahan makanan juga akan dimakan oleh tikus.
Tentunya kita memahami bahwa gigitan tikus bisa menimbulkan berbagai macam penyakit.
Disarankan untuk membersihkan dapur setidaknya seminggu sekali.
Baca Juga: Tips Mengusir Tikus dari Rumah Tanpa Mematikannya, Cuma Perlu Modal Baking Soda hingga Daun Salam
Minimal setelah memasak, bagian meja dapur dibersihkan.
2. Benahi lubang tempat masuk tikus
Biasanya tikus masuk melalui lubang yang menuju langsung ke bagian rumah.
Untuk itu, perlu untuk menutup lubang tersebut agar tak jadi tempat masuknya tikus.
Tikus juga mampu membuat pintu atau penyekat yang terbuat dari karet, kayu, kertas.
Maka dari itu, disarankan untuk menutup lubang tersebut dengan bahan yang lebih kuat seperti seng.
Itulah tadi Moms caranya untuk usir tikus menggunakan cuka.
Bau menyengat cuka yang tak disukai tikus menjadi salah satu manfaatnya.
Dengan begitu, dapur kita akan bersih tanpa tikus dan terbebas dari penyakit yang dibawa oleh tikus.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | CDC,CBC News,99.co |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR