Nakita.id - Banyak yang tidak sadar jika ada kebiasaan yang salah saat menyajikan teh.
Kita tahu, minum teh bisa memiliki manfaat yang baik untuk tubuh.
Melansir dari Kompas.com, minum teh membantu menurunkan risiko terkena penyakit jantung.
Polifenol dalam teh juga membantu meningkatkan fungsi pembuluh darah sehingga mengurangi risiko stroke.
Tidak sampai di situ, minum teh juga disebut bisa meredakan stres, Moms.
Ada banyak jenis flavonoid dan masing-masing memiliki sifat kesehatan yang berbeda, salah satunya theanine.
Theanine dapat membantu mengendalikan tekanan darah dan menurunkan stres.
Namun, penyajian yang salah bisa bikin Moms tidak mendapatkan manfaat minum teh yang seharusnya.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | boldsky.com,kompas |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR