Nakita.id – Masih banyak yang ragu, ini penjelasan ahli tentang mandi air hangat setelah dua garis biru.
Setelah dua garis biru terlihat pada test pack, Moms mungkin akan mengalami sejumlah kondisi.
Salah satunya mudah lelah.
Jika sudah kelelahan, cara yang biasanya dilakukan orang-orang adalah dengan mandi air hangat.
Mandi air hangat memang kerap menjadi pilihan banyak orang karena bisa membuat rileks tubuh dan pikiran.
Bahkan, tak sedikit yang sampai berendam di dalam bak saking nyamannya mandi dengan air hangat.
Namun, beredar kabar bahwa mandi air hangat ternyata tidak bagus untuk kesehatan ibu hamil dan juga janin, Moms.
Wah, lantas benarkah demikian?
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | WebMD,idiva |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR