Sudah menjadi rahasia umum kalau bawang putih merupakan salah satu bahan dapur yang memiliki banyak manfaat.
Melansir dari Healthline, bawang putih bermanfaat untuk menurunkan tekanan darah tinggi, mengatasi kolesterol, menurunkan risiko bayi lahir prematur, hingga melindungi jantung.
Bahkan, apabila Moms ingin meningkatkan daya tahan tubuh, tak perlu vitamin, lo.
Cukup dengan bawang putih, daya tahan tubuh bisa terjaga dengan baik.
Selain itu, bawang putih juga rupanya berkhasiat untuk perawatan kaum hawa, Moms.
Sebut saja, mengecilkan pori-pori wajah, mengusir jerawat, menghilangkan stretch mark, dan menghambat penuaan, semua bisa dilakukan dengan bawang putih.
Menariknya lagi, baru-baru ini, diketahui bahwa bawang putih juga dapat digunakan untuk menjaga kesehatan miss V lo, Moms.
Dengan begitu, Moms tidak perlu lagi mengeluarkan banyak uang untuk perawatan di klinik.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Healthline,Medical News Today |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR