Bahan alami yang bisa digunakan adalah bubuk kopi.
Manfaat bubuk kopi memang banyak sekali baik untuk kesehatan tubuh, kulit, dan lainnya.
Bubuk kopi sendiri memiliki aroma yang begitu menyengat.
Bagi kita manusia, aroma bubuk kopi mungkin sangatlah nikmat.
Namun, bagi hewan pengerat seperti tikus, aroma bubuk kopi ternyata begitu mematikan.
Ya, tikus cenderung tidak menyukai aroma-aroma yang menyengat.
Baca Juga: Tak Perlu Racun yang Berbahaya untuk Mengusir Tikus, Dalam Hitungan Detik Hewan Pengerat yang Ada di Plafon Dijamin Kabur dengan Cara Ini
Cara mengusir tikus di atap rumah dengan bubuk kopi juga sangat mudah.
Melansir dari Tribunnews.com, Moms cukup taburkan saja bubuk kopi di atap rumah.
Semakin banyak bubuk kopi yabg ditaburkan, maka aromanya pun semakin menyengat.
Dijamin tikus pun tidak akan lagi bersarang di atap rumah dan memilih untuk menjauh.
Cara ini dijamin lebih efektif dibanding menggunakan perangkap ataupun racun.
Nah, itu dia Moms cara mengusir tikus di atap rumah, jangan lupa untuk mencoba, ya!
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR