Nakita.id - Bawang putih jadi salah satu bumbu masakan yang bisa menambah citarasa makanan.
Selain dijadikan bumbu, sudah sejak berabad-abad lalu orang memanfaatkan bawang putih untuk kesehatan.
Moms mungki sering mendapat anjuran untuk mengonsumsi bawang putih mentah.
Namun, banyak orang yang tidak menyukai rasa bawang putih mentah karena rasanya yang getir dan aroma bawang putih yang sangat kuat.
Bila Moms tidak bisa mengonsumsi bawang putih mentah, Moms bisa mencoba makan bawang putih panggang.
Bawang putih panggang terasa lebih manis dan berbau sedap.
Melansir Times of India, berikut manfaat makan bawang putih panggang saat perut kosong:
Antibiotik alami
Pebelitian menemukan bahwa makan bawang putih saat perut kosong bisa bertindak sebagai antibiotik yang kuat.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Times of India |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR