Menjaga kesehatan hati
Kebiasaan makan makanan yang tak sehat dan infeksi dapat menyebabkan radang pada hati. Nah, Moms bisa mengatasinya dengan meminum campuran ini secara rutin.
Membuat otot lebih rileks
Kombinasi labu dan jahe bisa memulihkan otot yang tegang, utamanya bagi Moms yang gemar berolahraga.
Supaya rileks, Moms bisa menyumbang nutrisi pada otot melalui labu dan jahe yang kaya akan potasium dan antioksidan.
BACA JUGA: 5 Manfaat Si Kecil Belajar Beladiri. Salah Satunya Berjiwa Sportif !
Mengurangi risiko peyakit jantung
Konsumsi campuran labu dan jahe ini setiap pagi, kandungan vitamin K dan antioksidannya akan menjaga aliran darah di jantung bekerja dengan baik.
Mengatasi mual dan muntah
Mual dan muntah yang amat menyiksa kerap dialami oleh ibu hamil, Moms bisa meredakannya dengan jahe dan labu yang kandungannya akan menetralisir asam dalam perut yang memicu mual.
Namun, jangan lupa berkonsultasi lebih dulu dengan dokter sebelum mengonsumsinya secara rutin. (*)
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR