Mulailah di Chinatown Heritage Centre untuk belajar lebih banyak tentang budaya Tionghoa.
BACA JUGA: Riset : Agar Cerdas, Berpura-puralah Mengerti Apa yang Bayi Katakan!
Chinatown Food Street (CFS) yang terletak di Smith Street akan menyuguhkan banyak kudapan lezat yang bisa Moms pilih entah itu berupa restoran atau warung makan.
2. Orchad Road
Orchard Road adalah tujuan belanja utama di Singapura dan dikenal dengan deretan butik kelas atasnya.
Ini juga menjadi pusat perbelanjaan paling terkenal di Asia.
Jika Moms lapar saat berbelanja di sini, ada beragam pilihan makanan yang harganya cukup terjangkau.
3. Little India
Bersiaplah untuk melihat Singapura dalam cahaya baru dan berbeda melalui kawasan penduduk Little India ini.
Kawasan bersejarah di sepanjang Jalan Serangoon dan sekitarnya ini adalah jantung masyarakat India di Singapura.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR