2. Minyak almond
Bahan alami lain yang tak kalah berkhasiat untuk merawat rambut keriting adalah minyak almond.
Minyak almond kaya akan kandungan protein, asam lemak omega-3, juga vitamin E yang baik untuk rambut.
Khasiatnya bisa membuat rambut lembut dan berkilau, sehingga mudah diatur.
Selain itu, manfaat lainnya bisa meluruhkan kerak di kepala bayi.
Baca Juga: Moms Lakukan Hal Sederhana Ini untuk Mengendalikan Rambut Keriting!
2. Minyak kelapa
Minyak kelapa sudah banyak diakui khasiatnya bagi kesehatan rambut.
Protein yang terkandung di dalamnya bisa melembapkan dan memperbaiki kerusakan rambut.
Minyak kelapa juga bersifat antimikroba dan antijamur.
Khasiatnya bisa mengatasi ketombe yang tumbuh karena jamur di kulit kepala.
Source | : | Babes in hairland |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR