Berdiri dan berjalan
Tahapan awal berdiri adalah bayi menggunakan bantuan memegang perabot pada usia sekitar 7 bulan.
Selanjutnya, empat bulan berikutnya bayi dapat berdiri tanpa bantuan dan pada usia 10-11 bulan bayi dapat berjalan walaupun masih berpegangan pada kursi atau meja.
Dan pada akhirnya pada usia 12-13 bulan bayi dapat benar-benar berjalan sendiri tanpa bantuan.
Menurut Monks dan Knoers, variasi kemampuan berdiri dan berjalan ini terjadi pada usia 9 sampai dengan 15 bulan.
(Penulis: David Togatorop S.S, M.Hum - Editor in Chief Nakita.id)
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR