Bisa juga diolesi dengan salep antibiotik yang sekaligus bisa menyembuhkan wasir akibat persalinan.
Mitos vs fakta kehamilan lain, Moms dikatakan tidak boleh makan ikan, telur, dan daging agar jahitan mudah kering
Usai bersalin, Moms membutuhkan protein untuk penyembuhan luka bekas jahitan. Daging, telur dan ikan merupakan sumber protein zat pembangun.
Baca Juga: Mitos VS Fakta Kehamilan, Benarkah Ibu yang Sedang Kontraksi Menjelang Persalinan Tidak Boleh Makan?
Zat pembangun ini yang membentuk jaringan otot tubuh dan mempercepat pulihnya luka.
Bila kebutuhan akan protein tidak terpenuhi, bisa jadi Moms akan kekurangan zat pembangun sehingga mengalami keterlambatan penyembuhan.
Bahkan berpotensi infeksi bila daya tahan tubuh menurun akibat menghindari makanan berprotein.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Tabloid Nakita,Parenting First Cry |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR