Nakita.id - Selama masa kehamilan, semua ibu hamil tentu perlu berhati-hati melakukan beragam aktivitas.
Apalagi, jika Moms baru saja memasuki trimester pertama kehamilan.
Ya, para ibu hamil diimbau untuk mengurangi kegiatan yang dinilai berisiko menyebabkan perdarahan.
Perdarahan atau keluarnya darah dari vagina saat hamil memang menjadi suatu hal yang menakutkan.
Biasanya perdarahan bisa menjadi penyebab adanya keguguran.
Namun ternyata, tidak semua perdarahan bisa menjadi sebuah pertanda ibu hamil mengalami keguguran.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR