Nakita.id - Dads yang Berperan Sama terlibat langsung dalam pengasuhan anak akan membuat anak mempelajari banyak hal dari figur Dads.
Cara mengasuh Dads biasanya berbeda dari para Moms.
Pendekatan seorang Dads untuk pengasuhan anak sangat berbeda dengan apa yang biasa Moms lakukan.
Perbedaan cara pengasuhan bukan hal yang buruk, bahkan itu bisa membuat Moms dan Dads saling melengkapi dalam merawat anak.
Secara otomatis, anak laki-laki akan banyak belajar atas apa yang Dads lakukan.
Melansir Family Education, anak laki-laki belajar tentang maskulinitas, tentang apa yang disukai pria, gaya penampilan, bahkan cara Dads memperlakukan anak dan pasangan.
Cara Dads memperlakukan anak dan pasangan bisa terpatri dalam ingatan anak, bahkan sampai dia dewasa.
Dads yang memperlakukan anak dan pasangan dengan baik, niscaya anak akan menirunya.
8 Manfaat Minum Teh Tawar Saat Bangun Tidur, Termasuk Baik untuk Kesehatan Kulit
Source | : | family education,Powerful Mothering |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR