Nakita.id - Moms harus tahu tahap perkembangan anak usia prasekolah itu seperti apa.
Setelah masa kanak-kanak, tahap berikutnya untuk Si Kecil adalah memasuki masa prasekolah.
Selama masa prasekolah, Moms perlu sering-sering memberi perhatian pada Si Kecil.
Pasalnya, masa ini merupakan masa terpenting dimana Si Kecil mengalami beberapa tahap perkembangannya.
Jangan sampai Moms terlewat satupun dari tahap perkembangan anak usia prasekolah ini, ya.
Kira-kira, apa saja ya tahap perkembangannya? Yuk, kita simak penjelasan dari psikolog anak ini.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR