Nakita.id – Memiliki kulit dan wajah yang cerah serta awet muda pasti jadi idaman setiap perempuan, bukan?
Banyak yang mengira bila melakukan perawatan wajah hanya bisa dilakukan menggunakan skincare mahal dan rutin merawat wajah di klinik.
Ternyata itu salah besar lho Moms.
Moms tetap bisa memiliki kulit dan wajah yang terawat meski menggunakan bahan murah meriah.
Salah satu tips kulit dan wajah cerah serta awet muda ternyata bisa dilakukan hanya dengan menggunakan bahan dapur yang murah meriah.
Baca Juga: Manfaat Minum Air Garam Saat Perut Masih Kosong, Ternyata Bisa Sembuhkan Penyakit Mengerikan Ini
Bahan dapur tersebut adalah garam.
Selain bisa menjadi bumbu masakan, manfaat garam bisa dipergunakan untuk membantu merawat kulit dan wajah.
Caranya juga sangat mudah dan tak perlu mengeluarkan biaya yang besar.
Mengutip dari Style Craze, inilah cara memanfaatkan garam dengan mencampur di produk kecantikan atau skincare Moms agar Moms memiliki kulit dan wajah yang sehat dan terawat.
1. Sebagai toner wajah
Source | : | Style Craze |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR