1. Kategori 1
Ancaman nyawa secara langsung terhadap kehidupan ibu dan/atau bayi.
2. Kategori 2
Ada masalah yang mempengaruhi kesehatan ibu dan/atau bayi, tetapi tidak mengancam jiwa secara langsung.
3. Kategori 3
Bayi perlu dilahirkan lebih awal, tetapi tidak ada risiko langsung bagi ibu atau bayinya.
4. Kategori 4
Operasi akan dilakukan pada waktu yang sesuai dengan ibu hamil, juga tim operasi caesar.
Umumnya, operasi sesar cito kategori 2 dilakukan sekitar satu jam setelah keputusan dibuat.
Kemudian, operasi sesar cito kategori 1 dilakukan hanya dalam waktu 30 menit.
Semoga bermanfaat ya, Moms.
Baca Juga: Nagita Slavina Mual Setelah Operasi Caesar, Ternyata Mengatasinya Cukup dengan Satu Bahan Dapur Ini
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR