Nakita.id - Setiap orang memang wajib minum air putih.
Kebutuhan air yang tercukupi setiap harinya membuat tubuh tetap terhidrasi.
Namun, kebiasaan minum air putih ternyata tak selamanya baik, Moms.
Seperti, ketika orang-orang minum air putih sebelum tidur.
Minum air putih di waktu hendak tidur justru memberikan dampak negatif bagi kesehatan.
Kebiasaan minum air putih sebelum tidur sebaiknya dihilangkan sebelum mengalami risiko berbahaya ini pada tubuh.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR