Kalau mendengar daun pandan, pasti yang terlintas di pikiran Moms adalah bahan untuk memasak.
Ya, daun pandan memang dikenal sebagai bahan dapur untuk menambah aroma dan rasa pada makanan.
Selain itu, daun pandan juga kerap digunakan untuk menciptakan warna hijau yang alami untuk masakan.
Namun, tahukah Moms, selain untuk memasak, daun pandan ternyata juga bisa dimanfaatkan untuk perawatan rambut, lo.
Salah satunya menghilangkan ketombe.
Melansir dari NetMeds, hal itu bisa terjadi lantaran adanya sifat antijamur di dalam daun pandan.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR