Rendah kalori
Banyak penelitian telah membuktikan, nanas membantu dalam membakar lemak, atau mengurangi berat badan.
Nanas rendah kalori, setiap 100 gram nanas hanya mengandung 50 kalori.
Nanas bisa Moms tambahkan ke salad, dimakan langsung, atau dibuat jus.
Serat tinggi
Makan makanan yang mengandung serat dapat membantu mengurangi nafsu makan.
Dalam hal ini, nanas kaya dengan serat sehingga bila Moms mengonsumsinya dapat memengaruhi penurunan berat badan.
Serat juga memperlambat pemecahan gula dalam darah, sehingga baik untuk pasien diabetes.
Bromelain
Selain kaya akan serat, buah ini juga mengandung enzim yang disebut bromelain, yang ditemukan di inti, kulit dan batang buah.
Enzim ini baik untuk meningkatkan pencernaan dan digunakan untuk mengisi tubuh dengan lebih banyak energi.
Bila Moms sedang menjalani diet, Moms bisa mengisi kekurangan energi dengan konsumsi nanas.
Baca Juga: Manfaat Nanas Sangat Ajaib Untuk Atasi Ketombe dan Rambut Lepek karena Minyak, Ikuti Caranya
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR