Nakita.id - Memasuki trimester ketiga banyak perubahan signifikan yang bisa terjadi dari mulai perut yang semakin membesar hingga berbagai gerakan janin dalam kandungan.
Memasuki detik-detik kelahiran ini, apakah Moms pernah merasakan bahwa janin cegukan?
Bila iya, jangan khawatir dulu karena Moms tidak sendirian.
BACA JUGA : Ibu Hamil Lakukan 6 Hal Ini Agar Bayi Cerdas Sejak Dalam Kandungan
Banyak ibu hamil di trimester ketiga, bahkan dari trimester kedua merasakannya.
Menurut ahli, cegukan dianggap sebagai suatu hal yang wajar.
Namun, tetap ada beberapa hal terkait cegukan janin yang tetap perlu diperhatikan dan diwaspadai.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | livestrong.com,Health line |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR