Siapkan 2-3 sendok makan perasan lemon dan satu sendok teh gula lalu campur sampai jadi pasta.
Oleskan pada area bibir atas dan biarkan mengering selama setidaknya 15 menit.
Setelah selesai, gosok dengan lembut lalu bilas pakai air bersih.
2. Pepaya
Pepaya mengandung sebuah enzim bernama papain yang memiliki efek depilatori sebagai obat penghilang rambut yang tak diinginkan.
Moms bisa menghaluskan pepaya lalu campur dengan perasan lemo.
Oleskan ke permukaan wajah untuk menghilangkan bulu halus.
Baca Juga: Bahan Alami ini Bisa Hilangkan Bulu Halus Wajah Moms, Yuk Coba!
3. Kunyit dan Yoghurt
Melansir dari Indian Express, ramuan yoghurt dan kunyit dapat menghilangkan bulu halus di wajah.
Baik yoghurt dan kunyit memiliki kandungan anti-mikroba dan anti-septik.
Siapkan sejumput kunyit, satu sendok teh yoghurt, dan satu sendok teh tepung.
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR