Nakita.id - Kaki jadi salah satu anggota tubuh yang memiliki peranan sangat penting.
Seseorang bisa dengan mudah berjalan kemanapun ketika kaki dalam kondisi yang sehat.
Tapi apa jadinya jika kaki mengalami pembengkakan?
Tentu saja kaki yang bengkak membuat tidak nyaman pada setiap orang yang mengalaminya.
Pembengkakan di kaki memang masih sering dialami oleh sebagian orang.
Penyebabnya kaki bengkak sangatlah beragam.
Namun ternyata kaki bengkak tak bisa lagi dianggap sepele.
Kaki yang mengalami pembengkakan bisa menjadi pertanda adanya gangguan kesehatan.
Dilansir WebMD, kaki bengkak bisa jadi pertanda seseorang mengalami penyakit seperti ini.
Baca Juga: Kaki Bengkak Setelah Duduk Terlalu Lama di Perjalanan? Redakan dengan Bahan-bahan Alami Ini!
Penumpukan cairan (edema)
Ini bisa terjadi ketika jaringan atau pembuluh darah di kaki menahan lebih banyak cairan dari yang seharusnya.
Source | : | WebMD |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR