Apabila rambut Moms berkilau maka tandanya hamil anak laki-laki.
Sayangnya keterkaitan antara kondisi kulit dan rambut selama hamil dengan jenis kelamin bayi yang dikandung belum terbukti secara ilmiah.
Begitu pula dengan tanda lainnya, termasuk ciri hamil anak laki-laki adalah morning sickness yang tidak terlalu parah.
Faktanya, mual saat kehamilan bisa terjadi pada semua perempuan dan apapun jenis kelamin bayinya.
Bukan berarti Moms yang mual-mual parah tengah hamil anak perempuan.
Perlu diperhatikan jika kondisi mual-mual parah saat hamil bisa jadi karena Moms mengalami Hyperemesis Graviradum.
Maka untuk mengetahui jenis kelamin bayi, cara terbaik adalah pemeriksaan medis, yakni USG.
Mengutip dari What to Expect, melalui penelitian diketahui kalau ciri hamil anak laki-laki memiliki sejumlah tanda.
1. Nafsu makan bertambah
Sebuah studi menyebutkan jika perempuan yang hamil anak laki-laki akan makan kalori 10 persen lebih banyak dari ibu hamil anak perempuan.
Para peneliti menduga testosteron yang dikeluarkan oleh janin laki-laki bisa mengirim sinyal kepada ibu mereka untuk makan lebih banyak.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR