Tidak cuma itu, sifat anti bakteri juga ampuh mencegah rambut rontok dan membersihkan kulit kepala dari ketombe.
Cara membuat masker ini cukup mudah, yakni dengan menyiapkan bubuk kayu manis dan minyak kelapa dalam suhu dingin.
Campurkan dua bahan tersebut menjadi satu kemudian oleskan ke kulit kepala dan diamkan selama 30 menit.
Sembari menunggu lakukan pijatan-pijatan ringan dan setelah selesai bilas dengan air bersih.
Untuk hasil maksimal, gunakan masker ini minimal 1-2 minggu sekali.
Shopee Bersama Tasya Kamila dan Bittersweet by Najla Ceritakan Dampak Positif Inovasi dalam Berdayakan Ekosistem
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR