Nakita.id – Moms jika kita mengira mata minus cuma bisa dialami pada saat kita dewasa, nyatanya itu salah, ya Moms.
Mata minus bisa dialami oleh siapapun, bahkan anak kecil sekalipun.
Umur tidak menentukan besar kecilnya minus pada anak.
Mata minus atau disebut juga miopi dalam istilah ilmiah merupakan gangguan penglihatan yang sering dialami oleh orang di bawah usia 40 tahun.
Rabun jauh adalah gangguan pada indra penglihatan yang menyebabkan objek yang letaknya jauh terlihat kabur.
Kelainan mata ini salah satu kelainan refraksi mata yang terjadi karena mata yang tidak mampu memfokuskan cahaya pada posisi yang seharusnya.
Gejala utama yang dirasakan berupa kaburnya penglihatan saat melihat benda-benda yang jauh.
Penyebab mata minus memang belum diketahui kepastiannya, namun beberapa factor dapat menjadi pendukung yang dapat membuat mata kita menjadi minus.
Melansir dari Kompas, berikut beberapa faktor yang sering kita lakukan dan nyatanya dapat membuat mata kita menjadi minus.
1. Genetik
Penyebab mata minus yang paling dominan adalah faktor genetis.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Penulis | : | Debora Julianti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR