Bahkan luka kecil atau cedera bisa mengeluarkan banyak darah, sehingga bisa terlihat lebih serius dari yang sebenarnya.
Terkadang, pendarahan di dalam dan di bawah kulit kepala dapat menyebabkan munculnya benjolan atau pembengkakan di kepala bayi.
2. Geger Otak Level Sedang Hingga Tinggi
Gegar otak adalah jenis cedera kepala yang biasanya terjadi ketika pukulan ke kepala menyebabkan otak tersentak di dalam tengkorak.
Mungkin sulit untuk mendeteksi gegar otak pada bayi atau balita karena mereka tidak dapat dengan mudah memberi orang dewasa mengenai apa yang dirasakan.
Namun Moms dapat melihat tanda-tandanya seperti hilang kesadaran, menangis bahkan menjerit dalam waktu yang lama, dan muntah.
Bahkan bukan hanya itu saja anak juga lebih sering mengantuk, tatapan kosong, kehilangan keterampilan dan menolak untuk makan.
Baca Juga: Duh, Bayi Ini Nyaris Jatuh dari Tempat Tidur, Begini Kondisinya!
3. Retak Tulang Tengkorak
Salah satu hal yang mungkin dapat membuat tulang tengkorak retak adalah, jatuh dari tempat yang tinggi atau terbentur benda yang cukup keras.
Tengkorak merupakan bagian penting pada kepala, karena tengkorak merupakan tulang yang mengelilingi otak.
Bayi dengan patah tulang tengkorak mungkin memiliki ciri sebagai seperti ada benjolan dikepala, cairan bening keluar dari mata atau telinga dan juga terdapat memar dikepala.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Debora Julianti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR