Melansir dari Healthshots, minyak zaitun memiliki khasiat untuk melembapkan kulit kepala.
Moms bisa menggunakan minyak zaitun untuk anak cukup satu kali dalam satu minggu saja.
3. Konsumsi makanan bergizi
Yuk, ketahui lagi berbagai macam makanan untuk kesehatan rambut anak.
Ada banyak sekali nutrisi yang bisa mendukung pertumbuhan rambut anak, lo, Moms.
Baca Juga: Cara Mengatasi Rambut Bercabang Tanpa Harus Memotongnya, Cukup Pakai Teh dengan Cara Seperti Ini
Nutrisi apa saja yang harus dipenuhi agar rambut anak tetap lebat dan sehat?
Melansir dari Healthline, berikut adalah nutrisi yang baik untuk pertumbuhan rambut anak:
- Zat besi
- Zinc
- Protein dan asam amino
- Niacin dan biotin
Source | : | Healthline,Harvard Health Publishing,Health Shots,FirstCry Parenting |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR