Betapa tidak, ternyata tanpa disadari, pengantin wanita ini melakukan malam pertama dengan pria yang bukan suaminya.
Padahal sang pengantin wanita sempat yakin jika pria yang mendatangi kamarnya malam itu adalah suaminya.
Insiden berawal ketika sepasang pengantin di desa Chhkues di Provinsi Prey Veng, Kamboja menikah pada tahun 2019 silam.
Seperti pengantin baru lainnya, mempelai wanita tentu menanti-nanti prosesi malam pertama.
Menanti suami yang masih berpesta di luar rumah, sang pengantin wanita ketiduran menunggu di dalam kamar.
Jendela kamar pengantin yang terbuka langsung dimanfatkan oleh seorang pemuda bernama Chanseng.
Memang dari awal berniat bejat, Changseng memasuki kamar pengantin itu dan meniduri mempelai wanita.
Sementara mempelai pria tak sadarkan diri lantaran asyik mabuk-mabukan dengan tamu lainnya.
Pagi berikutnya, pengantin wanita menjerit, sadar bila ada pria asing bukan suaminya tidur tanpa pakaian di sebelahnya.
Keluarga bergegas menolong, Chanseng kemudian ditangkap dan diserahkan ke polisi.
Wakil kepala polisi provinsi Prey Veng Pov Chivy sebut bila Chanseng mencintai sang pengantin wanita sampai tak sanggup melihatnya menikahi pria lain.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR