Selain membuat tanaman cabai cepat berbuah, garam juga memiliki berjuta manfaat untuk tanaman cabai.
Melansir dari YouTube Hijau Garden, garam dapur mampu membantu tanaman cabai untuk menetralisir pH tanah.
Saat pH tanah asam atau di bawah lima, bisa diibantu dengan pemupukan menggunakan garam.
Selanjutnya, garam juga mampu membasi bakteri dan jamur penyebab tanaman cabai mudah mati dan membuat batang dan akar tanaman cabai lebih kuat.
Oleh sebab itu, rutinlah gunakan pupuk garam pada tanaman cabai agar mendapatkan manfaatnya.
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR