Orang yang kelebihan berat badan cenderung memproduksi lebih banyak asam urat.
Faktor genetik pun sangat berpengaruh seseorang terkena asam urat.
Jika anggota keluarga pernah mengalami kondisi tersebut, besar kemungkinan Moms akan terkena asam urat.
Para penderita hipertensi, gagal jantung, penyakit ginjal dapat meningkatkan risiko asam urat.
Apabila Moms khawatir terkena risiko asam urat, maka segera periksakan ke dokter, konsultasikan kondisi kesehatan sedini mungkin agar terbebas dari asam urat.
Baca Juga: Cara Menurunkan Asam Urat Tanpa Obat, Siapa Sangka Solusinya Ada di Dapur Moms Loh!
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR