Nakita.id - Rambut rontok menjadi masalah yang sangat dikhawatirkan oleh setiap orang.
Jika rambut rontok terus-menerus, maka dikhawatirkan akan mengalami kebotakan.
Rambut rontok bisa disebabkan karena beberapa alasan.
Pertama adalah karena rambut kurang mendapat nutrisi, hingga kurangnya perawatan.
Sayangnya, mengatasi rambut rontok bukan hal yang mudah.
Banyak orang percaya bila caranya hanya bisa dilakukan dengan merawat rambut dan kulit kepala di salon atau klinik kecantikan.
Tapi kini tak perlu lagi keluar uang mahal.
Mengutip dari Boldsky, Moms bisa mengatasi rambut rontok bahkan membuat rambut kembali tebal hanya dalam hitungan bulan.
Caranya adalah menggunakan bahan alami yang ada di rumah.
Berikut adalah bahan-bahannya.
1. Yogurt dan madu
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR