Nakita.id - Menyusui kerap menjadi momen penting yang paling ditunggu para Moms.
Pasalnya, menyusui memiliki sederet manfaat yang luar biasa, baik untuk ibu maupun anak.
Seperti, memberikan nutrisi yang dibutuhkan bayi dan meningkatkan kekebalan tubuhnya.
Apalagi, kegiatan menyusui salah satu ajang untuk membangun keeratan hubungan antara ibu dan anak.
Oleh karenanya, pastikan Moms merasa sangat nyaman saat melakukannya, ya.
Namun sayangnya, ada saja masa dimana Moms merasa tidak nyaman saat menyusui bayi.
Tapi, tak perlu khawatir! Soalnya, ada beberapa tips yang bisa Moms coba lakukan setelah ini.
Lantas, apa saja tips agar tetap nyaman saat menyusui?
Melansir dari Brightside via Kompas, berikut tips agar tetap nyaman saat menyusui.
Baca Juga: Moms, Ini Kiat untuk Tetap Merasa Aman dan Nyaman Menyusui di Masa Pandemi
1. Temukan Posisi yang Nyaman
Tips agar tetap nyaman saat menyusui yang pertama adalah mencari posisi yang benar-benar nyaman.
6 Tips Membujuk Anak Agar Nyaman Menjalani Pemeriksaan dan Perawatan Saat Sakit
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR