4. Belerang
5. Bawang bombay
6. Jeruk nipis
Karena memiliki penciuman yang tajam, ular tidak menyukai aroma yang menyengat.
Letakkan beberapa bahan tersebut di bagian akses masuk, seperti teras atau halaman rumah sehingga ular tak mudah masuk.
Menggunakan beberapa bahan tersebut memang dikenal ampuh untuk mengusir ular secara alami.
Namun, ada hal utama yang perlu dilakukan oleh Moms untuk mencegah ular masuk ke dalam rumah.
Semua ibu rumah tangga wajib pastikan rumah bersih agar ular tidak jajah rumah kita.
Apalagi, jika Moms mengumpulkan sampah plastik seperti botol atau ember bekas di bagian belakang rumah.
Ada baiknya jika Moms membuang barang-barang tersebut jika tak ingin ular masuk rumah.
Selain itu, lihat lagi keadaan halaman rumah.
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR