Keju merupakan sumber lemak, protein, kalsium dan kalori yang baik.
Moms yang ingin berat badan anaknya bertambah, coba berikan keju sebagai pemenuhan lemak.
Moms bisa mencampurkan keju ke dalam roti atau menjadi camilan sehat.
Telur
Dengan harga yang murah, Moms bisa menambah berat badan anak dengan memberikan telur.
Telur kaya akan protein dan juga lemak sehat.
Kandungan nutrisi paling banyak terkandung dalam kuning telur yang bisa menambah berat badan jika dimakan setiap hari secara konsisten.
Buah-buahan kering
Coba berikan buah-buahan kering yang kaya akan nutrisi dan kalori jika ingin berat badan anak bertambah.
Anak-anak pasti menyukai buah-buahan seperti nanas kering, ceri, atau apel kering.
Moms bisa membelinya secara online atau dapat mengeringkan buah segar sendiri di rumah.
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR